Dr. Fahmy Radhi: TKDN Dihapus, Indonesia Jangan Mimpi Bisa Bikin Mobil Sendiri

PENGAMAT Ekonomi Energi dari Universitas Gadjah Mada, Dr. Fahmy Radhi menyatakan, jika aturan yang mewajibkan penggunaan Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) terhadap produk-produk impor berteknologi tinggi dari asing dihapus, maka jangan harap Indonesia bisa bermimpi bisa membuat mobil produk dalam negeri. Doktor Ekonomi dari University of Newcastle, Australia, ini merespon pernyataan Presiden Prabowo yang akan […]