Setelah 25 Tahun, Sastrawan dan Budayawan Betawi CGR Dianugerahi Award

TANGGAL 12 November 2025 bakal menjadi momen bersejarah bagi Chairil Gibran Ramadhan. Memasuki 26 tahun berkiprah dalam dunia menulis karya sastra bernuansa Betawi-Batavia-Jakarta, baru di tanggal, bulan, dan tahun ini, ia akan menerima penghargaan dari sebuah lembaga resmi di Indonesia. CGR, begitu pria kelahiran Pondok Pinang, Jakarta Selatan, biasa disapa, tidak membayangkan ketika mendapat kabar […]