PLN Tambah Jumlah SPKLU hingga 299 Persen Sepanjang 2024
Jakarta,corebusiness.co.id-PT PLN menyatakan telah meningkatkan jumlah Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) hingga 299 persen atau dari 1.081 unit di 2023 menjadi 3.233 unit di 2024. PLN juga menambah jumlah fasilitas Home Charging Services (HCS) sebesar 302 persen, dari 9.393 unit di 2023 menjadi total 28.356 unit di 2024. Kemudian, PLN juga meningkatkan jumlah Stasiun […]