Produksi Kue Kering Legendaris Pusaka Kwitang Dibanjiri Pesanan dari Berbagai Daerah
Jakarta,corebusiness.co.id-Anda pecinta kue kering, mungkin kue produk “Pusaka Kwitang” yang legendaris ini sudah tak asing lagi di telinga Anda. Dirumah dua lantai yang berada di kawasan Kwitang, Senen, Jakarta Pusat inilah berbagai macam kue kering khas Lebaran diproduksi sejak tahun 1996 silam. Meski beroperasi musiman yakni saat mendekati Lebaran saja, namun mereka mampu memproduksi berbagai […]