Kementan Pacu LTT Padi Tahun 2024

Majalengka, Corebusiness.co.id- Kementerian Pertanian terus memacu program percepatan luas tanam padi tahun 2024. Langkah ini untuk mengantisipasi terjadinya penurunan luas panen padi nasional. Direktur Jenderal Tanaman Pangan, Kementerian Pertanian, Yudi Sastro melaksanakan Rapat Koordinasi Luas Tambah Tanam Kabupaten Majalengka di kantor Dinas Pertanian Majalengka, Sabtu (31/8/2024). Turut hadir di antaranya Kadis Tanaman Pangan dan Hortikultura […]