Kolaborasi PT AMAN Corpora Group Indonesia dan Liberty Society Meluncurkan Carbon Circle melalui Upcycling Produk Merchandise

Jakarta,corebusiness.co.id-PT AMAN Corpora Group Indonesia melalui inisiatif terbarunya, Carbon Circle, berkolaborasi bersama Liberty Society, untuk meluncuran kolaborasi strategis yang berfokus pada penangkapan karbon (carbon capture) melalui pembuatan upcycling produk merchandises. Kerja sama ini bertujuan untuk mengajak lebih banyak lagi korporasi untuk mengurangi jejak karbon dari corporate merchandise yang ditawarkan. Carbon Circle dan Liberty Society telah […]