Jakarta,corebusiness.co.id-Menteri Pertanian dan Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas), Andi Amran Sulaiman mengumumkan harga eceran tertinggi (HET) pupuk diturunkan sebesar 20 persen, berlaku mulai 22 Oktober 2025. Mentan dan Kabapanas, Andi Amran Sulaiman mengatakan, langkah bersejarah ini bertepatan dengan satu tahun pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka yang dilakukan tanpa menambah anggaran […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Menteri Pertanian (Mentan) dan Kepala Badan Pangan Nasional (Kabapanas), Andi Amran Sulaiman, menyampaikan apresiasi tinggi kepada Arief Prasetyo Adi atas capaian Bapanas dalam empat tahun terakhir. “Terima kasih atas kerja sama selama ini, empat tahun terakhir kerja luar biasa. Rating di bidang pangan luar biasa,” kata Amran saat menyampaikan sambutan seusai prosesi serah terima jabatan […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Badan Pusat Statistik (BPS) memperkirakan produksi beras Januari–November 2025 mencapai 33,19 juta ton, naik 12,62 persen dibanding periode yang sama 2024 sebesar 29,47 juta ton. Angka produksi beras nasional tahun 2025 menunjukkan lonjakan signifikan dan mendekati proyeksi lembaga internasional seperti Food and Agriculture Organization (FAO) dan United States Department of Agriculture (USDA). Deputi Bidang Statistik […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Ketua Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI), Niti Emiliana mengatakan, polemik soal beras belum juga beres di lapangan, masih ada persoalan yang menjadi pekerjaan rumah (PR) pemerintah untuk segera menuntaskan. “Sebelumnya Menteri Pertanian (Andi Amran Sulaiman) mengatakan bahwa stok beras melimpah. Namun yang menjadi pertanyaan masyarakat mengapa harga beras di pasaran masih tinggi dan kekosongan stok […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Pemerintah mengklaim produksi beras sudah surplus. Situasi berubah ketika harga gabah dan beras melonjak naik. Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman menyampaikan optimisme terhadap ketahanan pangan nasional khususnya dalam upaya mewujudkan swasembada beras tanpa impor pada tahun ini. Hal tersebut disampaikan dalam keterangan persnya usai mengikuti rapat terbatas bersama Presiden Prabowo Subianto di Istana Merdeka, […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Tim inovasi PT Elnusa berhasil menciptakan teknologi Perforasi Multiple Gun dalam satu kali run yang terbukti meningkatkan efisiensi operasi di wilayah kerja Pertamina Hulu Mahakam (PHM). Inovasi ini merupakan langkah terobosan yang menjawab tantangan operasional di lapangan, sekaligus memperkuat komitmen Elnusa dalam memberikan solusi efektif, aman, dan bernilai tinggi bagi mitra kerja. Di balik inovasi […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Horizon Robotics mengumumkan kolaborasi dengan pemasok otomotif global ZF Friedrichshafen AG (ZF) melalui peluncuran sistem bantuan pengemudi copilot, yang mampu mendukung Navigate on Autopilot (NOA) tingkat kota untuk pasar China. “Sistem copilot ini telah ditunjuk untuk digunakan oleh sebuah pabrikan otomotif domestik besar dan dijadwalkan memasuki produksi massal pada 2026,” demikian siaran pers Horizon Robotics, […]
Jakarta,corebusiness.co.id—PT Elnusa Tbk menyediakan layanan Coiled Tubing Services yang handal, efisien, dan bernilai tambah, untuk peningkatan produksi serta lifting migas nasional secara berkelanjutan. Coiled Tubing (CTU) adalah teknologi pipa baja panjang yang fleksibel dan kontinu, dapat digulung, serta bersifat plastis. Teknologi ini banyak digunakan dalam industri hulu migas untuk berbagai operasi sumur, mulai dari well […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Tiongkok untuk pertama kalinya masuk ke dalam 10 besar peringkat tahunan negara paling inovatif versi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PPB), pada Selasa (16/9/2025). Tiongkok menggeser Jerman, yang berada di peringkat ke-11 negara paling inovatif, karena perusahaan-perusahaan di Beijing berinvestasi besar-besaran dalam penelitian dan pengembangan. Di peringkat pertama, masih ditempati Swiss, posisi yang telah dipegangnya sejak 2011, diikuti […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Beberapa produsen kendaraan listrik (electric vehicle) global menggunakan jasa mitra perusahaan dari Tiongkok untuk teknologi baterai, powertrain listrik, perangkat lunak, dan sistem teknologi canggih lainnya. Biaya lebih hemat, menjadi salah satu pertimbangan. Namun, bagaimana dampak bisnis untuk jangka panjang? Ketika para eksekutif Audi pertama kali melihat Zeekr 001 pada tahun 2021, sebuah kendaraan listrik (electric […]
Jakarta,corebusiness.co.id– Diva Pop Indonesia Rossa siap menggelar konser bertajuk “Here I Am” di Indonesia Arena, Senayan, Jakarta pada 23 Mei 2025. Konser bertajuk ” Here I Am dipilih untuk menjadi kilas balik dari perjalanan karier Rossa selama menjadi publik figur. Konser Here I Am akan menghadirkan teknologi terbaru mulai dari lighting, laser, hologram, hidrolik serta tata […]
Jakarta,corebusiness.co.id-PT Pertamina Drilling Services Indonesia (Pertamina Drilling) sebagai afiliasi PT Pertamina Hulu Energi (PHE) selaku Subholding Upstream Pertamina mewujudkan berbagai inisiatif dan langkah strategis yang telah diambil untuk mencapai target ambisius, tidak hanya berkaitan dengan efisiensi operasional, tetapi juga berfokus pada keberlanjutan dan keselamatan. Capaian HSSE Excellence dengan Budaya Salam Lima Jari dan Improvement. Keselamatan, […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Direktur Jenderal Industri Kecil, Menengah dan Aneka (IKMA, Kementerian Perindustrian (Kemenperin), Reni Yanita mengungkapkan, industri perhiasan memiliki peranan yang cukup penting terhadap pertumbuhan ekonomi nasional. “Dengan kontribusinya terhadap penyerapan tenaga kerja, peningkatan ekspor, serta pengembangan budaya dan kearifan lokal, industri ini memiliki potensi besar untuk bersaing di pasar global,” kata Dirjen IKMA, Reni Yanita dalam […]
Palembang,corebusiness.co.id-Wakil Menteri Pertanian (Wamentan), Sudaryono menegaskan pentingnya peran penyuluh pertanian dalam upaya percepatan swasembada pangan di Indonesia. Hal tersebut disampaikan dalam Rapat Koordinasi Luas Tambah Tanam dan Penyerapan Gabah serta Sosialisasi Inpres Pendayagunaan Penyuluh Pertanian di Ballroom Pupuk Sriwijaya (Pusri) Palembang, yang dihadiri oleh lebih dari 2.000 penyuluh pertanian. Menurut Wamentan Sudaryono atau yang akrab […]
Pekanbaru,corebusiness.co.id–Renewable Energy Ceritificate (REC) makin diminati sektor industri di tanah air. PT PLN (Persero) melalui PLN Unit Induk Distribusi (UID) Riau dan Kepulauan Riau kembali menyalurkan 592 unit REC atau setara 592 Megawatt hour (MWh) listrik hijau kepada PT Inecda Plantation, perusahaan industri kelapa sawit di Indragiri Hulu, Riau pada Senin (24/2). REC adalah inovasi […]
Palembang,corebusinesss.co.id– Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman menargetkan Sumatera Selatan (Sumsel) masuk dalam tiga besar provinsi penghasil beras terbesar di Indonesia. Target ini disampaikan dalam Rapat Koordinasi Luas Tambah Tanam dan Penyerapan Gabah serta Sosialisasi Inpres Pendayagunaan Penyuluh Pertanian untuk Mendukung Percepatan Swasembada Pangan, yang dihadiri oleh 2.000 penyuluh pertanian di Sumatera Selatan. “Dulu Sumsel […]
Jakarta,corebusiness.co.id– PT Pertamina Persero mengaku telah mengambil sempel bahan bakar minyak sebanyak 75 sempel dari sejumlah stasiun pengisian bahan bakar umum yang ada di Jabodetabek. Untuk memastikan kualitas standar penjualan yang telah diterapkan oleh Direktorat Migas Kementerian ESDM, PT Pertamina langsung melakukan pengujian bahan bakar minyak yang dijual oleh Pertamina. Pertamina sendiri sudah melakukan pengambilan […]
Palembang,corebusiness.co.id– Pemerintah terus bergerak cepat memastikan harga pangan tetap stabil dan terjangkau bagi masyarakat. Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman bersama Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Sudaryono turun langsung ke Palembang untuk mengawal operasi pasar pangan murah yang digelar di Kantor Pos Palembang, Sumatera Selatan. Dalam operasi pasar ini, berbagai bahan pokok dijual dengan harga di bawah […]
Jakarta,corebusiness.co.id– PT Pertamina Persero memastikan bahwa pasokan Bahan Bakar Minyak (BBM) selama periode Ramadhan dan Idul Fitri 2025 berjalan dengan aman. Dirut Pertamina Simon Aloysius Mantiri, menjelaskan jika Pertamina memiliki tugas dan tanggung jawab untuk memastikan pelayanan energi tetap tersedia khususnya di moment mudik Lebaran tahun ini. “Pertamina memiliki tugas dan tanggung jawab layanan energi […]
Jakarta,corebusiness.co.id–Kementerian BUMN dan BUMN kembali gelar program mudik bersama BUMN dengan tema “Mudik Aman Sampai Tujuan” yang merupakan kegiatan rutin tahunan dalam rangka menyambut Hari Raya Idulfitri. Tahun ini, 78 perusahaan BUMN telah siap menyambut dan melayani dengan target 100.000 pemudik yang terbagi ke dalam tiga moda transportasi, yaitu 1.360 unit bus (kapasitas 67.000 pemudik), […]