Jakarta,corebusiness.co.id-Menteri Pertanian dan Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas), Andi Amran Sulaiman mengumumkan harga eceran tertinggi (HET) pupuk diturunkan sebesar 20 persen, berlaku mulai 22 Oktober 2025. Mentan dan Kabapanas, Andi Amran Sulaiman mengatakan, langkah bersejarah ini bertepatan dengan satu tahun pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka yang dilakukan tanpa menambah anggaran […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Menteri Pertanian (Mentan) dan Kepala Badan Pangan Nasional (Kabapanas), Andi Amran Sulaiman, menyampaikan apresiasi tinggi kepada Arief Prasetyo Adi atas capaian Bapanas dalam empat tahun terakhir. “Terima kasih atas kerja sama selama ini, empat tahun terakhir kerja luar biasa. Rating di bidang pangan luar biasa,” kata Amran saat menyampaikan sambutan seusai prosesi serah terima jabatan […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Badan Pusat Statistik (BPS) memperkirakan produksi beras Januari–November 2025 mencapai 33,19 juta ton, naik 12,62 persen dibanding periode yang sama 2024 sebesar 29,47 juta ton. Angka produksi beras nasional tahun 2025 menunjukkan lonjakan signifikan dan mendekati proyeksi lembaga internasional seperti Food and Agriculture Organization (FAO) dan United States Department of Agriculture (USDA). Deputi Bidang Statistik […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Ketua Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI), Niti Emiliana mengatakan, polemik soal beras belum juga beres di lapangan, masih ada persoalan yang menjadi pekerjaan rumah (PR) pemerintah untuk segera menuntaskan. “Sebelumnya Menteri Pertanian (Andi Amran Sulaiman) mengatakan bahwa stok beras melimpah. Namun yang menjadi pertanyaan masyarakat mengapa harga beras di pasaran masih tinggi dan kekosongan stok […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Pemerintah mengklaim produksi beras sudah surplus. Situasi berubah ketika harga gabah dan beras melonjak naik. Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman menyampaikan optimisme terhadap ketahanan pangan nasional khususnya dalam upaya mewujudkan swasembada beras tanpa impor pada tahun ini. Hal tersebut disampaikan dalam keterangan persnya usai mengikuti rapat terbatas bersama Presiden Prabowo Subianto di Istana Merdeka, […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Tim inovasi PT Elnusa berhasil menciptakan teknologi Perforasi Multiple Gun dalam satu kali run yang terbukti meningkatkan efisiensi operasi di wilayah kerja Pertamina Hulu Mahakam (PHM). Inovasi ini merupakan langkah terobosan yang menjawab tantangan operasional di lapangan, sekaligus memperkuat komitmen Elnusa dalam memberikan solusi efektif, aman, dan bernilai tinggi bagi mitra kerja. Di balik inovasi […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Horizon Robotics mengumumkan kolaborasi dengan pemasok otomotif global ZF Friedrichshafen AG (ZF) melalui peluncuran sistem bantuan pengemudi copilot, yang mampu mendukung Navigate on Autopilot (NOA) tingkat kota untuk pasar China. “Sistem copilot ini telah ditunjuk untuk digunakan oleh sebuah pabrikan otomotif domestik besar dan dijadwalkan memasuki produksi massal pada 2026,” demikian siaran pers Horizon Robotics, […]
Jakarta,corebusiness.co.id—PT Elnusa Tbk menyediakan layanan Coiled Tubing Services yang handal, efisien, dan bernilai tambah, untuk peningkatan produksi serta lifting migas nasional secara berkelanjutan. Coiled Tubing (CTU) adalah teknologi pipa baja panjang yang fleksibel dan kontinu, dapat digulung, serta bersifat plastis. Teknologi ini banyak digunakan dalam industri hulu migas untuk berbagai operasi sumur, mulai dari well […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Tiongkok untuk pertama kalinya masuk ke dalam 10 besar peringkat tahunan negara paling inovatif versi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PPB), pada Selasa (16/9/2025). Tiongkok menggeser Jerman, yang berada di peringkat ke-11 negara paling inovatif, karena perusahaan-perusahaan di Beijing berinvestasi besar-besaran dalam penelitian dan pengembangan. Di peringkat pertama, masih ditempati Swiss, posisi yang telah dipegangnya sejak 2011, diikuti […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Beberapa produsen kendaraan listrik (electric vehicle) global menggunakan jasa mitra perusahaan dari Tiongkok untuk teknologi baterai, powertrain listrik, perangkat lunak, dan sistem teknologi canggih lainnya. Biaya lebih hemat, menjadi salah satu pertimbangan. Namun, bagaimana dampak bisnis untuk jangka panjang? Ketika para eksekutif Audi pertama kali melihat Zeekr 001 pada tahun 2021, sebuah kendaraan listrik (electric […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP), Maruarar Sirait menyatakan, isu pembangunan rumah rakyat telah bergeser dari kuantitas lebih mengutamakan kualitas. Pertemuan Pengurus DPP Himpunan Pengembang Permukiman dan Perumahan Rakyat (Himperra) dengan Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP), Maruarar Sirait alias Ara di sebuah ruangan di kantor Kementerian Perumahan dan Kawasan Permukiman, terlihat begitu cair. Pertemuan […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Menteri ESDM, Bahlil Lahadalia menyampaikan peraturan pemerintah tentang kenaikan tarif baru royalti mineral dan batubara (minerba) sudah diterbitkan. “Sudah diterbitkan, sudah keluar nomornya. Tapi ada transisi kurang lebih sekitar sepuluh hari,” kata Bahlil di acara Global Hydrogen Ecosystem 2025 Summit & Exhibition di Jakarta International Convention Centers (JCC), Selasa (15/4/2205), seperti dikutip detik.com. Menurut Bahlil, […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menerima kunjungan Wakil Pertama Perdana Menteri Federasi Rusia, Denis Manturov, pada Selasa, (15/4/2025) di Istana Kepresidenan Jakarta. Agenda utama pertemuan ini adalah memperkuat kerja sama ekonomi strategis antara dua negara mitra yang telah lama menjalin hubungan erat. Rusia merupakan salah satu mitra dagang nontradisional utama Indonesia. Berdasarkan data BPS, nilai […]
Jakarta,corebusiness.co.id–Terhitung Senin, 14 April 2025, Perum Bulog telah menyerap 1 juta ton setara beras. Bulog memanfaatkan momentum panen raya pada April ini untuk menyerap gabah dan beras petani. Capaian penyerapan beras 1 juta ton di minggu ke-2 April ini merupakan strategi yang dijalankan Bulog, mulai dari membentuk tim jemput gabah untuk turun langsung ke sawah […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Harga emas logam mulia Antam kini menembus angka Rp1.896.000 per gram di pasar. Lonjakan harga ini tak menyurutkan minat masyarakat untuk membeli, justru momen pasca Idulfitri dijadikan waktu yang tepat untuk berinvestasi di tengah ketidakpastian ekonomi. Pantauan di pusat perdagangan emas Cikini Gold Center, Jakarta Pusat, menunjukkan peningkatan signifikan dalam transaksi pembelian emas. Banyak toko […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Pemerintah melalui Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) resmi menggelontorkan dana tahap pertama sebesar Rp420 miliar untuk mendukung pemusatan latihan nasional dan penyelenggaraan dua kejuaraan dunia olahraga di Indonesia. Menpora Dito Ariotedjo menegaskan, langkah ini merupakan bentuk nyata komitmen pemerintah dalam membangun prestasi olahraga Indonesia, baik di tingkat ASEAN maupun dunia. Tahap pertama pendanaan ini dialokasikan […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Pemerintah Indonesia mengirimkan tiga menteri utama ke Washington DC, Amerika Serikat, untuk melakukan negosiasi penting terkait kebijakan tarif perdagangan. Delegasi ini terdiri dari Menteri Luar Negeri Sugiono, Menko Perekonomian Airlangga Hartarto, dan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati. Mereka akan berada di AS dari 16 hingga 23 April 2025. Kunjungan ini bertujuan untuk membahas tarif perdagangan […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Bank Indonesia (BI) mengumumkan posisi cadangan devisa Indonesia pada akhir Maret 2025, tercatat sebesar 157,1 miliar dolar AS. Meningkat 2,6 miliar dolar AS dibandingkan posisi akhir Februari 2025, yakni 154,5 miliar dolar AS. Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi Bank Indonesia, Ramdan Denny Prakoso menyampaikan sumber-sumber kenaikan posisi cadangan devisa Indonesia pada akhir Maret 2025. Antara lain […]
Jakarta,corebusiness.co.id-Duo bersaudara pemilik Djarum Group, Robert Budi Hartono dan Michael Bambang Hartono kembali melesat di urutan pertama orang tajir Indonesia. Forbes mencatat total harta kekayaan mereka US$ 50,3 miliar. Forbes melacak secara real time naik turunnya harta orang-orang terkaya di dunia setiap hari. Platform pelacakan kekayaan ini menyediakan pembaruan berkelanjutan tentang kekayaan bersih dan peringkat setiap […]
Balikpapan,corebusiness.co.id–Menteri Lingkungan Hidup (LH), Hanif Faisol Nurofiq mengapresiasi Pertamina Hulu Mahakam (PHM) dalam pelaksanaan program pemberdayaan masyarakat (corporate social responsibility/CSR) melalui kegiatan Waste to Energy for Community (Wasteco). Hal itu disampaikan Menteri LH, Hanif Faisol saat mengunjungi lokasi Wasteco di Tempat Pemrosesan Akhir Sampah (TPAS) Manggar, Balikpapan, Minggu (13/4/2025). Wasteco merupakan program pengolahan sampah menjadi […]